Indonesia terkenal dengan beragam destinasi wisatanya yang mampu membuat kagum mata dunia. Salah satunya di kawasan Indonesia Timur yang mempunyai berbagai potensi juga keindahan alam begitu natural. Seperti, kawasan yang telah di kenal bukan hanya di Indonesia namun juga dunia, Kepulauan Alor, Neira, Banda, Labuan Bajo, Gili Lombok, Pulau Komodo, poker ace99, juga Raja Ampat. Sekarang keindahan dari Mandalika penambah kawasan wisata terbaik di Indonesia Timur ini.
Keindahan Mandalika penambah Kawasan wisata terbaik di Indonesia Timur
Mandalika merupakan kawasan wisata yang mulai dikenal luas terletak di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Alasan paling utamanya lagi Mandalika berhasil terpilih menjadi salah satu tuan rumah dalam penyelenggaraan MotoGP tahun 2021.
Banyak persiapan dikebut oleh Pemerintah di sana guna menyambut para penonton yang ditargetkan berjumlah ratusan ribu, sebab pagelaran ini dijalankan secara akbar. Sekarang ini, proses pembangunan sirkuit telah selesai 50 persen, rencananya akan selesai di tahun depan. Sirkuit Mandalika begitu penting bagi NTB sebab bakal mendatangkan banyak wisatawan yang berkunjung dan menikmati NTB.
Menurut Fadjar Hutomo, Deputi Bidang Industri dan Investasi Kemenparekraf/Baperekraf, bahwa pembangunan sirkuit untuk MotoGP itu diperkirakan selesai pertengahan tahun 2021 mendatang.
“Kita berharap adanya sirkuit ini dapat menjadikan daya tarik untuk wisatawan khususnya dapat menjadikan lokomotif industri pariwisata utamanya di Indonesia Bagian Timur,” Kata Fadjar Hutomo pada Webonar Redefine Investment in Eastern Indonesia Facing The “Golden Momments” Post Pandemic, pada Sabtu 5 Agustus 2020.
Pada acara yang diprakarsai oleh PATA Indonesia bersama dengan WTD Indonesia (World Tourism Day Indonesia) serta didukung secara penuh oleh Masyarakat Sadar Wisata (MASATA) tersebut. Fadjar juga menambahkan kehadiran sirkuit MotoGp Mandalika bukan hanya dapat menarik wisatawan namun diharapkan juga dapat meningkatkan investasi negara Indonesia utamanya di Mandalika penambah kawasan wisata terbaik di Indonesia Timur ini.
Sekarang sedang dalam masa pandemi Covid-19, realisasi daripada investasi Indonesia di kuartal I 2020 memberikan catatan hanya senilai 401,4 juta dollar AS. Namun, angka ini masih tergolong rendah jika dibandingkan dengan adanya realisasi investasi di tahun lalu, tetapi jika melihat keadaan seperti sekarang ini jelas ini merupakan perolehan angka yang baik untuk Negara.
Pengembangan UMKM Dan Infrastruktur Di Mandalika Penambah Kawasan Wisata Terbaik Di Indonesia Timur
Nurul Ichwan, Direktur Perencanaan Jasa dan Kawasan BKPM mengakui bahwa optimisme akan masa depan dari pariwisata Indonesia, dia menyatakan bahwa sektor pariwisata domestic diyakini bisa melonjak ketika pandemi Covid-19 sudah selesai maupun obat anti virus nya sudah ditemukan. Sebabnya, selama masa pandemi banyak orang yang bosan hingga stress terlalu lama berada di rumah, jadi mereka membutuhkan refreshing untuk memulihkan mood-nya kembali.
Nurul Ichwan juga mengatakan bahwa, potensi atas wisata alam yang begitu besar ada di Indonesia Timur, termasuk juga Mandalika. Investasi di Mandalika akan meningkat dengan pesat, menurut President Director ITDC (Indonesia Tourism Development Corporation), Edwin Darmasetiawan.
Terkecuali untuk kawasan Mandalika, Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia sudah meluncurkan adanya program yakni, National Interest Account (NIA) dalam membantu pengambangan kawasan di Indonesia bagian Timur.
“Program ini dapat dimanfaatkan pelaku UMKM yang ada di sekitar Mandalika, dana sekitar 1,5 triliun rupiah bisa digunakan membantu pengambangan di kawasan Mandalika. Dana ini dapat dipakai, bukan untuk infrastruktur tapi juga UMKMnya,” ujar Edwin.
Dia juga optimis bahwa Mandalika penambah kawasan wisata terbaik di Indonesia Timur dengan pembangunan Sirkuit Mandalika dapat diselesaikan di waktu yang tepat meski pembangunan di tengah masa pandemi dan harus tetap menjalankan berbagai protokol kesehatan.